Tuesday, October 8, 2024

PROFIL

Nama Perusahaan
PT RADIO SUARA ALAM INDAH

Nama Radio
SAI RADIO

Siaran Frekuensi
100 FM

Tagline
Radio Favorit Kamu

Call Sign
Sobat SAI

Segmentasi
Usia 14 – 30 Tahun

MENGAPA RADIO SAI 100 FM

CONTENT PROGRAM SIARAN

INFORMATIF

Tidak sekedar menyuguhkan musik yang berkualitas, tapi SAI Radio 100 FM juga memberikan informasi mutakhir untuk pendengarnya. Semua jenis informasi bisa didapatkan di SAI Radio 100 FM. Mulai dari informasi ringan seputar prakiraan cuaca, nilai tukar rupiah, kemacetan lalu lintas, acara televisi, film yg sedang diputar di bioskop, tempat makan yang enak dan murah, hotel, jadwal kereta api dan lowongan kerja, hingga informasi yang agak berat seputar politik, ekonomi, hukum, sosial dan budaya.

MUSIC DAN HIBURAN

Musik menjadi unsur pokok dalam format siaran SAI Radio 100 FM yang disajikan kepada pendengar dalam bentuk :

Paket-paket musik yang telah di atur oleh penata musik (music director) baik itu musik dalam negeri ataupun mancanegara dalam beberapa program-program acara.

INTERAKTIF

SAI Radio 100 FM juga merupakan sebuah radio yang sangat interaktif. Hampir tidak ada program di SAI Radio 100 yang tidak melibatkan pendengarnya. Pendengar selalu dapat berinteraksi dengan penyiar favoritnya dalam berbagai bentuk program mulai dari Kirim Salam, Request, Live Report dari pendengar, Opini, Polling hingga berburu hadiah dalam aneka Kuis dan Games yang menarik. Sarana yang kita sediakan agar pendengar dapat dengan mudah berinteraksi dengan SAI Radio 100 FM adalah telepon, SMS, BBM, e-mail, twitter, fanpage dan web site & Streaming www.sai100fm.id

INTERMEZZO

Dan akhirnya sebagai menu pelengkap, SAI Radio 100 FM juga menyampaikan sesuatu yang bersifat intermezzo. Ada pesan satir yang kita sampaikan dalam berbagai cara, misalnya jokes penyiar, radio play, materi kata, insert, features dan lain-lain

QUIZ

Sebagai salah satu bentuk interaksi bagi pendengar radio Lampung Sai FM akan mengadakan beberapa acara quiz baik yang terprogram mingguan ataupun secara berkala dengan bekerjasama dengan pihak-pihak sponsor terkait.  Adapun media quiz adalah sebagai berikut :

REQUEST

Request merupakan penunjang siaran SAI Radio 100 FM. Oleh karenanya SAI Radio 100 FM memfasilitasi request pendengarnya melalui :

Welcome Back!

Login to your account below

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.